Penguatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dan Peningkatan Status Nutrisi Sebagai Upaya Pemberdayaan Dalam Mencegah Penyakit Infeksi Pada Balita

Erwin Kurniasih(1*), Dika Lukitaningtyas(2), Pariyem Pariyem(3)

(1) Akademi Keperawatan Pemkab Ngawi
(2) Akademi Keperawatan Pemkab Ngawi
(3) Akademi Keperawatan Pemkab Ngawi
(*) Corresponding Author

Abstract


Balita merupakan kelompok yang rentan dengan penyakit infeksi. Hal ini dipengaruhi oleh status gizinya yang tidak baik sehingga daya tahan tubuhnya rendah yang berisiko untuk mengalami penyakit infeksi. Selain itu perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) juga berperan dalam penyebaran penyakit infeksi yang dapat menularkan pada balita. Kegiatan ini bertujuan untuk memberdayakan masyarakat dalam mencegah penyakit infeksi balita melalui penguatan PHBS dan peningkatan status nutrisi balita. Kegiatan dilaksanakan di Desa Pleset, Kecamatan Pangkur, Kabupaten Ngawi dengan sasaran 52 ibu balita. Hasil dari kegiatan ini didapatkan mayoritas (82,6%) tingkat pengetahuan ibu baik. Hampir semua ibu balita dapat memahami dan  mampu untuk menyajikan menu dan variasi makanan sehat dalam rangka memenuhi kebutuhan gizi balita.


Keywords


Nutrisi; Perilaku Hidup Bersih dan Sehat; Penyakit Infeksi

Full Text:

PDF

References


Agustin, S., Simanungkalit, H. M., & Wilianti, G. (2021).

Aromaterapi Citronella Oil Terhadap Peningkatan Nafsu Makan Pada Balita Usia 1-5 Tahun Di Posyandu Tulip Kelurahan Pahandut Palangka Raya. Jurnal Skala Kesehatan, 12(1), 59–64. https://doi.org/10.31964/jsk.v12i1.241

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur. (2021). Profil Kesehatan Jawa Timur 2020.

Dinkes Provinsi Jawa Timu. (2019). Profil Kesehatan Jawa Timur 2018. Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur.

Haines, Goleman, D., Boyatzis, R., & Mckee, A. (2019). Kebutuhan Gizi Masa Balita. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9).

Hamid, A., Fatoni, I., & Rosyidah, I. (2021). Hubungan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Dengan Kejadian Infeksi Saluran Pernafasan Akut Pada Balita. Sentani Nursing Journal, 1(2), 119–126. https://doi.org/10.52646/snj.v1i2.73

Hartono. (2016). Status Gizi dan Interaksinya. Http://Sehatnegeriku.Kemkes.Go.Id/. https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/blog/20170216/0519737/status-gizi-balita-dan-interaksinya/

Kemenkes, R. (2019). Riskesdas 2018.pdf. In Riset Kesehatan Dasar.

Kemenkes RI. (2019). Profil Kesehatan Indonesia 2018 [Indonesia Health Profile 2018]. http://www.depkes.go.id/resources/download/pusdatin/profil-kesehatan-indonesia/Data-dan-Informasi_Profil-Kesehatan-Indonesia-2018.pdf

Khairani, N., dan Effendi, S. U. (2020). Analisis Kejadian Stunting Pada Balita Ditinjau Dari Status Imunisasi Dasar Dan Riwayat Penyakit Infeksi. Prepotif?: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 4(2). https://doi.org/10.31004/prepotif.v4i2.1030

Puspitasari, M. (2021). Literature Review: Penyakit Infeksi dengan Status Gizi Pada Balita. Jurnal Kesehatan, 14(1). https://doi.org/10.32763/juke.v14i1.250

Rosha, B. C., Sari, K., SP, I. Y., Amaliah, N., & Utami, N. H. (2016). Peran Intervensi Gizi Spesifik dan Sensitif dalam Perbaikan Masalah Gizi Balita di Kota Bogor. Buletin Penelitian Kesehatan, 44(2). https://doi.org/10.22435/bpk.v44i2.5456.127-138

Utami, R. D. P., Rahmawati, N., & Cahyaningtyas, M. E. (2020).

Hubungan Antara Pengetahuan Orang Tua Tentang Phbs Dengan Perilaku Pencegahan ISPA. Intan Husada: Jurnal Ilmu Keperawatan, 8(2).




DOI: https://doi.org/10.31596/jpk.v7i3.397

Article Metrics

Abstract viewed : 140 times
PDF files downloaded : 88 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.